Didatangi Menhan Tiongkok, Jubir Prabowo, Dahnil Anzar: Kita Tidak Punya Pakta Pertahanan

- 10 September 2020, 15:30 WIB
Menteri Pertahanan RI Prabowo Subianto saat dikunjungi Menteri Pertahanan China Wei Fenghe.
Menteri Pertahanan RI Prabowo Subianto saat dikunjungi Menteri Pertahanan China Wei Fenghe. /

Wei juga bertemu dengan Menhan Malaysia Ismal Sabri Yaakob dan mengatakan China berkomitmen untuk memperkuat kerja sama pertahanan antara kedua negara dan terus memajukan hubungan militer.

PM Malaysia mengatakan negaranya bersedia bekerja sama dengan China untuk memperkuat kerja sama bilateral di semua bidang termasuk pertahanan, pendidikan, ekonomi, dan perdagangan.

Baca Juga: 3 Cara Membuat Cireng yang Enak, Gurih, dan Mudah

"Kunjungan Wei ke Malaysia tidak mengherankan karena China meningkatkan diplomasi pertahanannya di seluruh dunia dalam beberapa tahun terakhir, kata Zachary Abuza, seorang profesor yang mengkhususkan diri dalam masalah keamanan Asia Tenggara di National War College yang berbasis di Washington, AS.

Sementara itu, dikutip Zonajakarta.com dari RRI, Menteri Pertahanan RI, Prabowo Subianto menegaskan kepada Menhan ChinaWei Fenghe, bahwa terkait pangkalan militer Tiongkok di Indonesia, pemerintah RI sangat tegas.

Menhan Prabowo tegas bersikap tidak akan ada pakta pertahanan dengan siapapun.

Baca Juga: Tak Ada Pengawasan Orang Tua, Gadget dapat Merusak Perkembangan Otak Anak

Karena doktrin sikap politik Indonesia adalah bebas aktif, sehingga tidak punya pakta pertahanan dengan negara manapun.

Halaman:

Editor: Galih Ferdiansyah

Sumber: Zona Jakarta


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah