Dua Waktu Tidur yang Dibenci Rasulullah SAW

- 8 Mei 2021, 18:00 WIB
Setiap amalan dalam Islam sekecil apapun bernilai ibadah, misalnya tidur/Berikut adalah 2 waktu tidur yang dibenci Rasulullah SAW.
Setiap amalan dalam Islam sekecil apapun bernilai ibadah, misalnya tidur/Berikut adalah 2 waktu tidur yang dibenci Rasulullah SAW. /Freepik

Waktu ideal tidur bagi seorang muslim adalah setelah sholat isya’. Akan tetapi jika ada sesuatu yang bermanfaat ia boleh melakukannya.

Melakukan hal yang bermanfaat tersebut seperti belajar, menerima tamu, berbincang dengan keluarga.

Jika tidak tidur melakukan kegiatan yang tidak bermanfaat, bahkan dapat beresiko melalaikan sholat malam dan subuh. Maka, sebaiknya ditinggalkan saja.

Itulah dua waktu tidur yang tidak disukai Allah SWT, semoga bermanfaat dan kita semua selalu dalam lindungan Allah SWT.***

Halaman:

Editor: Shofia Munawaroh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x