Jangan Tidur Selepas Sholat Subuh, Berikut Amalan Dipagi Hari

- 5 April 2020, 19:30 WIB
Ilustrasi orang berdoa.
Ilustrasi orang berdoa. //PIXABAY

Zikir bisa membuat segala sesuatu yang kita kerjakan di pagi hari lancar. Zikir bisa dilakukan mulai dari waktu subuh hingga terbitnya fajar.

Tentang zikir di pagi hari, Allah berfirman:

يَا أَيُّهَا الَّذِينَ آمَنُوا اذْكُرُوا اللَّهَ ذِكْرًا كَثِيرًا * وَسَبِّحُوهُ بُكْرَةً وَأَصِيلا

Baca Juga: Empat Cara Menjaga Energi dan Suasana Hati Saat Berada di Rumah

Artinya: “Hai orang-orang yang beriman, berzikirlah (dengan menyebut nama) Allah, dzikir yang sebanyak-banyaknya. Dan bertasbihlah kepada-Nya di waktu pagi dan petang.” [QS. Al-Ahzaab : 41-42].

2. Membaca Alquran

Amalan pagi hari menurut Islam adalah membaca Alquran. Ketika pagi hari setelah Subuh, suasana juga makin tenang sehingga bisa lebih fokus membaca Alquran.

Baca Juga: Lakukan Jaga Jarak, Siapapun Disekitar Donald Trump Dites COVID-19

Selain itu, penghafal Alquran juga memanfaatkan waktu subuh untuk melakukan muroja’ah atau mengulang hafalan.

3. Membersihkan Diri

Halaman:

Editor: Dian Effendi

Sumber: hajinews.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah