Kasus Kematian 3 Anak di Indonesia Diduga Hepatitis Akut

- 6 Mei 2022, 20:40 WIB
Penyakit hepatitis akut telah mengambil nyawa 3 anak di Indonesia.
Penyakit hepatitis akut telah mengambil nyawa 3 anak di Indonesia. /CDC/Unsplash/

Patogen adenovirus 41 diketahui menyebabkan gastroenteritis (gangguan pencernaan) pada anak-anak, tetapi belum diketahui apa penyebab hepatitis pada anak-anak yang sehat itu.

Adenovirus biasanya menyebar melalui kontak pribadi melalui saluran pernapasan, dan kontak dengan permukaan/benda yang terkontaminasi.

Baca Juga: 8 Perlengkapan yang Perlu Disiapkan untuk Mudik Lebaran Idul Fitri, Bagi Pemudik dengan Kendaraan Pribadi

Ada lebih dari 50 jenis adenovirus dan yang paling sering menyebabkan pilek tetapi juga banyak menimbulkan gejala penyakit lainnya.***

Halaman:

Editor: Al Iklas Kurnia Salam

Sumber: Arab News


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x