Dapat Mandat Kampung Cerdik, Sidomulyo, Jambewangi, Sempu, Fokus Urus PTM

- 7 Agustus 2022, 10:15 WIB
Kampung Cerdik dusun Sidomulyo, Jambewangi, Sempu, Banyuwangi
Kampung Cerdik dusun Sidomulyo, Jambewangi, Sempu, Banyuwangi /Moch. Rifqi Wildan

Di antaranya, yakni dengan berolahraga, melakukan gerak fisik, mengonsumsi buah dan sayur, terhindar dari asap rokok, dan melakukan pemeriksaan kesehatan secara aktif kepada penduduk.

Setelah mengecek kesehatan, masyarakat akan diberikan kartu cerdik dan gelang warna merah dan biru. Merah yang diberikan kepada golongan orang yang memiliki penyakit hipertensi. Biru dipasangkan kepada penderita hiperglikemia (Diabetes mellitus).

Baca Juga: TPID Banyuwangi Bareng BI Siapkan Skenario Kendalikan Inflasi

Sidomulyo mendapatkan mandat kampung Cerdik adalah tanpa alasan. Kesehatan udaranya yang jauh dari hiruk pikuk perkotaan membuat Kampung Sidomulyo selalu terasa asri dan sejuk. Keindahan dan kebersihan dusun sangat terlihat jelas.

"Masyarakat Sidomulyo rerata mengantungkan hidupnya pada alam, jadi syukur banyak yang sehat-sehat," pungkas Andik.***

Halaman:

Editor: Sofia Nabila Anwar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah