6 Fakta Tentang Negara Palestina

- 17 Maret 2021, 20:15 WIB
Ilustrasi Warga Palestina
Ilustrasi Warga Palestina /Pixabay

Teretorial yang sering diduduki adalah deskripsi untuk mendeskripsikan tepi barat, termasuk Yerusalem Timur dan jalur Gaza yang berada pada bawah kontrol Israel.

Pemerintah Israel menyatakan bahwa wilayah itu adalah wilayah sengketa. Pada Agustus 2015 PBB masih menyatakan bahwa Palestina masih negara tidak berdaulat.

Baca Juga: Diminta Membakar Bendera Merah Putih, Warga Palestina Menolak meski Dibayar

6. Hubungan Indonesia dengan Palestina

Memiliki hubungan yang sangat erat, Indonesia menolak untuk mengakui Israel hingga kesepakan damai tercapai hingga saat ini. Indonesia sangat mendukung kebebasan dan mendukung perjuangan rakyat Palestina.

Sejarahnya pada tahun 1988 Indonesia menyambut baik deklarasi kemerdekaan Palestina oleh dewan Palestina dan telah mengakui negara Palestina pada 16 November 1988.

Kemudian pada 19 November 1989 Indonesia dan Palestina menandatangi hubungan diplomatik.

Itu tadi beberapa fakta menarik tentang negara Palestina.***

Halaman:

Editor: Indah Permata Hati


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x