8 Cabor Kontingen Indonesia di Olimpiade Tokyo 2020, Ini Daftar Nama Atlet

23 Juli 2021, 19:22 WIB
Olimpiade Tokyo 2020: 8 cabor kontingen Indonesia dan nama atlet yang berlaga. /Pixabay/DavidRockDesign

RINGTIMES BANYUWANGI – Simak cabang olahraya (cabor) yang memajukan kontingen Indonesia di Olimpiade Tokyo 2020 dan siap merebut medali emas serta nama atlet.

Indonesia turut serta menunjukkan kehebatan atlet-atletnya pada ajang Olimpiade Tokyo 2020 yang siap bertanding di berbagai cabang olahraga.

Olimpiade Tokyo 2020 baru saja dimulai dengan upacara pembukaan megah pada Jumat, 23 Juli 2021 yang menampilkan kontingen negara termasuk Indonesia.

Baca Juga: Cara Nonton Opening Ceremony Olimpiade Tokyo 2020, Link Live Streaming Pembukaan Sedang Berlangsung

Sejumlah 33 negara siap bertanding demi mendapatkan medali emas di pertandingan besar olahraga dunia ini.

Terdapat lebih dari 390 pertandingan akan berlangsung selama periode Olimpiade Tokyo 2020 dimulai Jumat, 23 Juli 2021 hingga Minggu, 8 Agustus 2021.

Atlet Indonesia siap unjuk taring dalam pertandingan besar ini demi mengharumkan nama ibu pertiwi.

Baca Juga: Prediksi Brazil vs Pantai Gading U23 Bola Olimpiade Tokyo 2020, Skor dan Skuad Pemain

Simak cabor yang diikuti kontingen Indonesia di Olimpiade Tokyo 2020 dilansir dari Olympic pada Jumat, 23 Juli 2021.

Selancar, nama Atlet: Rio Waida

Renang, nama Atlet: Alfah Prawira, Azzahra Permatahani

Baca Juga: Jadwal Sepak Bola Putra Olimpiade Tokyo 2020, Minggu 25 Juli 2021

Dayung: Melani Putri, Mutiara Putri

Panahan: Riau Ega Agatha, Arif Dwi Pangestu, Alviyanto Prastiyadi, Diananda Choirunisa

Menembak: Vidya Rafika Rahmatan Toyyiba

Baca Juga: Prediksi Mesir vs Argentina U23 Olimpiade Tokyo 2020: Skor, Skuad Pemain, Permainan Akhir

Atletik: Lalu Muhammad Zohri, Aplhina Tehupeiory

Bulutangkis: Anthony Sinisuka Ginting, Jonatan Christie, Gregoria Mariska, Marcus Fernaldi, Kevin Sanjaya, Moh Ahsan, Hendra Setiawan, Gresia Poli, Apriyani Rahayu, Praveen Jordan, Melati Daeva

Angkat Besi: Eko Yuli, Deni, Rahmay Erwin, Windya Cantika, Nurul Akmal.

Baca Juga: Jadwal Badminton Olimpiade Tokyo 2020, Atlet Indonesia Main Sabtu 24 Juli

Itulah 8 cabor yang diikuti kontingen Indonesia serta nama artlet yang berlaga di Olimpiade Tokyo 2020.***

Editor: Shofia Munawaroh

Tags

Terkini

Terpopuler