Pakan Ikan Lele yang Murah dan Sehat, Cukup Gunakan Enceng Gondok dan Keong Sawah

- 30 Mei 2021, 17:13 WIB
Pakan ikan yang murah dan sehat untuk ikan lele antara lain enceng gondok dan keong sawah dengan kandungan protein yang tinggi
Pakan ikan yang murah dan sehat untuk ikan lele antara lain enceng gondok dan keong sawah dengan kandungan protein yang tinggi /Literasi News/Nabiel Purwanda/

RINGTIMES BANYUWANGI – Pakan ikan yang murah dan sehat dibutuhkan untuk memaksimalkan keuntungan dalam budidaya ikan lele.

Anda bisa menggunakan jenis bahan yang berasal dari lingkungan sekitar, seperti enceng gondok dan keong sawah.

Menurut penelitian, enceng gondok dan keong sawah adalah jenis pakan ikan lele yang menyehatkan dan murah, bahkan Anda tidak perlu membelinya.

Anda cukup mencarinya di sawah ataupun di sungai, tempat enceng gondok dan keong sawah banyak ditemui.

Baca Juga: Tips Mudah Memilih Bibit dan Benih Ikan Lele Paling Efektif bagi Pemula

Enceng gondok dan keong sawah mengandung protein yang tinggi sehingga bisa membuat lele menjadi lebih sehat, seperti yang dilansir dari laman uny.ac.id pada 29 Mei 2021.

Tanaman enceng gondok mengandung bahan organik yang memiliki kandungan protein yang cukup tinggi yakni sekitar 11,2 persen.

Sementara itu keong sawah mengandung protein yang sedikit lebih tinggi yaitu 15 persen.

Keduanya bisa dipadukan, bersama jenis bahan lain untuk menghasilkan pakan ikan siap pakai.

Halaman:

Editor: Dian Effendi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x