3 Bantuan Tambahan bagi Nasabah PNM Mekar 2022, Salah Satunya Bantuan PIP

- 29 Januari 2022, 07:15 WIB
Kabar Gembira bagi nasabah PNM Mekar di tahun 2022 ini akan bisa mendapatkan bantuan tambahan yang salah satunya adalah bantuan PIP
Kabar Gembira bagi nasabah PNM Mekar di tahun 2022 ini akan bisa mendapatkan bantuan tambahan yang salah satunya adalah bantuan PIP /pnm.co.id/

2. Program Indonesia Pintar

Teruntuk nasabah PNM Mekar yang memiliki anak usai sekolah, maka berkesempatan juga untuk mendapatkan bantun PIP.

Nasabah PNM Mekar juga dapat bantuan PIP dengan beberapa syarat tertentu.

Baca Juga: 3 Bansos Tunai bagi Pemegang Kartu BPJS Kesehatan 2022, Salah Satunya Bebas Iuran Bulanan

Salah satu syaratnya adalah mereka yang telah terdaftar di DTKS Kemensos.

Selain itu bagi yang masuk kategori tidak mampu dan ingin mendapatkan bantuan program PIP ini, maka bisa mengajukan ke pihak sekolah dengan membawa syarat-syarat tertentu.

Untuk mengetahui apakah Anda terdaftar sebagai penerima bantuan PIP atau tidak, Anda bisa melakukan pengecekan melalui laman PIP Kemdikbud, lalu setelah mengunjungi laman tersebut Anda tinggal memasukkan NISN, tanggal lahir dan nama ibu kandung.

Baca Juga: 3 Bantuan Pemerintah bagi Pemegang KIS BPJS Kesehatan di Tahun 2022

Sebagai informasi bahwa apabila Anda terdaftar sebagai nominasi penerima PIP, maka Anda perlu segera melakukan aktivasi sebelu tanggal 31 Januari 2022.

3. Kartu Prakerja

Halaman:

Editor: Shofia Munawaroh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x