3 Bantuan Pemerintah bagi Pemegang KIS BPJS Kesehatan di Tahun 2022

- 24 Januari 2022, 09:47 WIB
berikut tiga jenis bantuan pemerintah yang bisa didapatkan bagi pemegang Kartu Indonesia Sehat/BPJS
berikut tiga jenis bantuan pemerintah yang bisa didapatkan bagi pemegang Kartu Indonesia Sehat/BPJS /Pikiran Rakyat

RINGTIMES BANYUWANGI - BPJS Kesehatan menjelaskan bahwa Kartu Indonesia Sehat (KIS) adalah tanda kepesertaan Jaminan Kesehatan Nasional (JKN) untuk memperoleh pelayanan kesehatan yang komprehensif.

Pelayanan yang diberikan oleh BPJS Kesehatan pada KIS adalah fasilitas kesehatan melalui mekanisme rujukan berjenjang dan atas indikasi medis.

Sebagaimana yag diketahui bahwa KIS diterbitkan oleh BPJS Kesehatan untuk seluruh peserta yang terdaftar di JKN termasuk Penerima Manfaat (PM).

Baca Juga: 5 Bantuan Pemerintah yang Cair pada Februari 2022, Siap-siap Prakerja Gelombang 23 akan Dibuka

Kembali pada pokok pembahasan yakni jangan sampai Anda tidak mengetahui terkait informasi bahwa ada tiga bantuan yang akan diberikan kepada pemegang KIS BPJS Kesehatan di tahun 2022 ini.

Sebelumnya mungkin akan timbul pertanyaan mengenai apakah semua pemegang kartu BPJS Kesehatan berkesempatan mendapat tiga jenis bantuan dari pemerintah ini?

Maka untuk menjawab dari pertanyaan ini adalah Anda bisa mengeceknya dengan mengunjungi link Cek Bansos Kemensos yang setelah itu Anda akan diantarkan menuju laman resmi DTKS Kemensos.

Baca Juga: 2 Jenis Bantuan Tambahan bagi Nasabah PNM Mekar, Salah Satunya Kartu Prakerja

Setelah itu masukkan data sesuai permintaan yang diminta oleh laman tersebut, lalu klik tombol cari data.

Setelah itu Anda akan diantarkan menuju laman hasil pencarian yang mana disana menyajikan data penyaluran bansos jika memang Anda masih sebagai penerima manfaat.

Halaman:

Editor: Shofia Munawaroh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x