Informasi Bansos Cair Februari 2022, Bantuan Tunai Rp600 Ribu Tersalur untuk Pedagang Kaki Lima

- 4 Februari 2022, 20:00 WIB
Ada beberapa bansos yang digelontor pada Februari 2022 ini, salah satunya bantuan tunai Rp600 ribu untuk pedagang kaki lima.
Ada beberapa bansos yang digelontor pada Februari 2022 ini, salah satunya bantuan tunai Rp600 ribu untuk pedagang kaki lima. /Instagram.com/@dinsosdkijakarta

2. BLT Dana Desa

Pemerintah mengalokasikan bantuan ini untuk 74.000 desa di Indonesia dengan jumlah dana Rp68 triliun.

Bantuan tunai yang diterima oleh para keluarga terdaftar penerima BLT Dana Desa senilai Rp300 ribu setiap bulan. Pencairan bergantung pada kebijakan pihak desa masing-masing.

Untuk informasi lebih lanjut, bisa menghubungi aparat desa setempat. Sebab, pemerintah sudah memberikan kebijakan penuh pada pihak desa.

3. Bantuan untuk penduduk miskin ekstrim

Target penerima bantuan tunai tersebut adalah pedagang kaki lima, pemilik warung, nelayan, hingga penduduk miskin ekstrim, dengan jumlah keseluruhan target adalah 2,76 penerima.

Baca Juga: Daftar Bantuan Pemerintah Cair Februari 2022, Tambahan Rp150 Ribu bagi Peserta Lolos Kartu Prakerja

Menteri Koordinator Bidang Perekonomian, Airlangga Hartarto, memaparkan bahwa bantuan yang disalurkan sebesar Rp600 ribu.

4. BT PKLW

Bantuan Tunai Pedagang Kaki Lama dan Warung (BT PKLW) diperuntukkan bagu pedagang kaki lima dan pemilik usaha warung.

Halaman:

Editor: Shofia Munawaroh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah