10 Buah Ramah Diabetes, Obat Terbaik untuk Kadar Gula Darah Anda

- 11 Januari 2021, 09:02 WIB
Buah Ramah Diabetes, Obat Terbaik untuk Kadar Gula Darah Anda
Buah Ramah Diabetes, Obat Terbaik untuk Kadar Gula Darah Anda /pixabay.com/congerdesign

Buah ini adalah sumber serat makanan, dan diperkaya dengan vitamin C. Memiliki konsentrasi glukosa rendah, dan serat tinggi, jambu biji dapat meningkatkan penurunan berat badan, dan menciptakan perasaan kenyang.

Hal ini bagus untuk penderita diabetes.

3. Semangka

Salah satu buah berair ini juga jadi obat terbaik untuk kadar gula anda, lho. Dikatakan ramah diabetes, sebab semangka tidak menyebabkan peningkatan kadar gula darah.

Baca Juga: 3 Weton yang Punya Hoki dan Nasib Paling Bagus di 2021 Menurut Primbon Jawa

Mengonsumsi buah ini justru akan membuat anda merasa kenyang lebih lama, tanpa peningkatan kadar gula darah.

4. Mangga

Mengandung vitamin dan mineral, mengonsumsi mangga akan memberikan banyak energi.

Orang biasanya menghindari mangga karena karbohidratnya yang tinggi. Namun, jika dikonsumsi dalam jumlah yang tepat atau secukupnya, mangga bisa membantu diabetes anda.

Baca Juga: 5 Ide Bisnis yang Akan Berjaya di Tahun 2021, Miliki Peluang Sukses yang Besar

Halaman:

Editor: Ikfi Rifqi Arumning Tyas

Sumber: Stylecraze


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x