4 Makanan Memperparah Batu Ginjal, Batasi Minum Tablet Vitamin C

- 21 Januari 2021, 18:00 WIB
Ilustrasi Vitamin C.
Ilustrasi Vitamin C. /Pexels/Polina Tankilevitch

Hindarilah jenis makanan penuh pengawet yang biasanya ada dalam makanan kemasan karena mengandung sodium yang tinggi dan bisa memperparah batu ginjal.

Baca Juga: 3 Jenis Sayur Penyebab Penyakit Ginjal, Batasi Makan Bayam

3. Protein Hewani

Protein hewani seperti telur dan daging sapi kerap menjadi protein pilihan bagi sebagian orang.

Cobalah untuk membatasi protein hewani karena ginjal akan sangat susah memproses protein hewani yang dimakan secara berlebihan.

Jika Anda terus mengkonsumsinya ada kemungkinan bisa memperparah batu ginjal.

4. Vitamin C

Konsumsi vitamin C sangat baik bagi tubuh. Namun mengkonsumsi vitamin C sebaiknya tak lebih dari 500 mg per hari.

Konsumsi vitamin C berlebihan bisa memperburuk batu ginjal karena ginjal akan bekerja ekstra memproses vitamin C tersebut.

gBaca Juga: 7 Sayur Rendah Oksalat Pencegah Kerusakan Ginjal, Ada Kacang Panjang

Halaman:

Editor: Indah Permata Hati

Sumber: WEB MD


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah