7 Makanan Paling Mematikan di Dunia, Singkong Mengandung Sianida

- 24 Januari 2021, 20:50 WIB
Makanan Paling Mematikan di Dunia, Singkong Mengandung Sianida
Makanan Paling Mematikan di Dunia, Singkong Mengandung Sianida /PIXABAY/BREET_HONDOW

Otak monyet berisi penyakit yang disebut penyakit varan Creutzfeldt-Jakob. Setelah terserang penyakit ini, otak anda akan menjadi lembek dan ini akan menyebabkan kematian.

Penyakit ini secara kasar mirip dengan sapi gila yang ditakuti dunia beberapa tahun lalu.

7. Jamur

Jamur memang dikenal lezat jika dioalah dalam masakan apa pun. namun perlu diingat, bahwa ada banyak jenis jamur yang berbeda.

Jamur beracun membawa racun yang menyebabkan penyakit dan bahkan kematian. Jadi, pastikan untuk membeli jamur dari sumber yang terpercaya.

Itulah beberapa makanan paling mematikan di dunia. Semoga pembahasan ini bisa menambah wawasan kita semua, dan membuat kita lebih berhati-hati memilih makanan.***

Halaman:

Editor: Ikfi Rifqi Arumning Tyas

Sumber: therichest.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah