4 Kebiasaan Berbahaya bagi Penderita Asam Lambung, Jangan Lakukan

- 16 Februari 2021, 07:45 WIB
Berikut kebiasaan berbahaya bagi penderita asam lambung yang harus dihindari dan jangan lakukan, terutama rebahan setelah makan
Berikut kebiasaan berbahaya bagi penderita asam lambung yang harus dihindari dan jangan lakukan, terutama rebahan setelah makan /Pixabay/Free-Photos

Jika penderita asam lambung mengonsumsi jenis makanan ini secara terus menerus bisa membuat asam lambung semakin parah.

4. Kebiasaan Rebahan Setelah Makan

Rebahan atau tiduran setelah makanan juga termasuk kebiasaan berbahaya bagi penderita asam lambung yang kerap diabaikan.

Baca Juga: Atasi Asam Lambung dengan Cepat, Cukup Olah Obat Herbal Ini

Padahal, kebiasaan rebahan dengan kondisi perut yang penuh dan kenyang bisa menyebabkan isi perut menekan katup esofagus bagian bawah, sehingga memicu asam lambung naik.

Jika kebiasaan berbahaya ini dilakukan secara terus menerus maka bisa melukai dinding lambung akibat asam lambung yang terlalu berlebihan.

Penderita asam lambung dianjurkan untuk merubah kebiasaan berbahaya ini dengan menunggu setidaknya dua hingga tiga jam setelah makan untuk rebahan.

Baca Juga: Pantangan bagi Penderita Asam Lambung, Jangan Konsumsi 5 Makanan Enak Ini

Dengan demikian, penderita asam lambung segera hindari dan jangan lakukan kebiasaan berbahaya ini.

Menghindari kebiasaan berbahaya ini bisa membantu penderita asam lambung untuk mengurangi risiko asam lambung menjadi semakin parah.***

Halaman:

Editor: Suci Arin Annisa

Sumber: Verywell Health


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x