4 Kesalahan Mengonsumsi Oatmeal untuk Diet yang Masih Sering Dilakukan

- 26 Februari 2021, 18:30 WIB
Ilustrasi oatmeal.
Ilustrasi oatmeal. /Photo by Gaby Yerden / Unsplash/

Perlu diperhatikan untuk jangan mengkonsumsi oatmeal sampai perut kekenyangan, hal itu akan menyebabkan kalori yang masuk ke dalam tubuh cukup banyak. Jadi tetap harus diperhatikan porsinya.

2. Penggunaan toping yang tidak sehat

Kebanyakan orang beranggapan bahwa kalau sudah mengkonsumsi oatmeal, bisa memilih toping sembarangan sesuai yang disukai, seperti menggunakan toping selai coklat, selai kacang, nugget goreng, atau sosis goreng.

Baca Juga: Jangan Mandi Usai Melakukan 4 Aktivitas Berikut, Bisa Berdampak Buruk bagi Kesehatan

Nah, justru pemilihan toping yang seperti itu akan membuat berat badan jadi bertambah. Jadi, pilihlah toping yang rendah kalori, misalnya potongan buah-buahan, madu, atau pun kayu manis.

Jadi, intinya pemilihan toping ini juga harus memperhatikan kalorinya. Pilihlah toping yang rendah kalori serta rendah gula.

3. Oatmeal siap saji

Kebanyakan dari oatmeal siap saji terdapat kandungan kadar gula dan kalori yang cukup tinggi.

Baca Juga: 6 Makanan yang Harus Dikonsumsi Wanita Saat Terjadi Ketidakseimbangan Hormon Estrogen

Jadi, disarankan untuk kalian yang sedang ingin menjalankan diet oatmeal untuk tidak membeli oatmeal yang siap saji. Selain itu, perhatikan terlebih dahulu komposisi dari oatmeal yang ingin dibeli.

Halaman:

Editor: Shofia Munawaroh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah