4 Kesalahan Mengonsumsi Oatmeal untuk Diet yang Masih Sering Dilakukan

- 26 Februari 2021, 18:30 WIB
Ilustrasi oatmeal.
Ilustrasi oatmeal. /Photo by Gaby Yerden / Unsplash/

4. Terlalu banyak bahan tambahan

Oatmeal memang memiliki rasa yang hambar, jadi tak heran kebanyakan orang yang tidak pernah makan oatmeal akan menambahkan bahan tambahan, mulai dari susu kental manis, selai coklat, bubuk chocoa, atau pun serta sirup untuk meminimalisir rasa hambarnya.

Nah, hal tersebut tanpa disadari akan menambah kandungan lemak serta meningkatkan kalori. Jadi, pilihlah bahan tambahan yang mengandung kalori rendah, seperti potongan buah-buahan.***

Halaman:

Editor: Shofia Munawaroh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah