7 Kebiasaan yang Menyebabkan Diabetes Melitus Tipe 2

- 27 Februari 2021, 17:00 WIB
Meninggalkan sarapan menjadi kebiasaan buruk yang akan mempercepat risiko diabetes melitus tipe 2.*
Meninggalkan sarapan menjadi kebiasaan buruk yang akan mempercepat risiko diabetes melitus tipe 2.* /Pixabay/

Kebiasaan meninggakan sarapan dikaitkan dengan peningkatan risiko diabetes tipe 2. Padahal, sarapan adalah makanan terpenting pada setiap hari untuk mencegah peningkatan kadar insunlin dalam tubuh.

Sering meninggalkan sarapan justru akan membuat boomerang bagi Anda. Kebiasaan meniggalkan sarapan membuat Anda lapar di pagi hari, tetapi juga dapat menciptakan badai yang sempurna untuk diabetes tipe 2. 

Baca Juga: Kebiasaan Lewatkan Sarapan Tingkatkan Risiko Diabetes Tipe 2 hingga 55 Persen

2. Sering begadang

Sering begadang merupakan kebiasaan buruk yang dikaitkan dengan risiko diabetes tipe 2 yang lebih tinggi. Jika sering begadang, secara otomatis beberapa orang akan tidur di pagi hari dan bangun di siang hari.

Saat inilah beberapa orang juga akan lebih cepat saat menyiksa tubuh dengan memacu adrenalin dengan meninggalkan sarapan saat usai begadang.

Biasanya, beberapa orang yang miliki kebiasaan begadang juga akan makan saat tengah malam.

3. Makan tengah malam

Mungkin Anda adalah salah satu orang yang suka makan tengah malam dan begadang hingga pagi hari lalu melewatkan sarapan dan tidur hingga siang hari. Jika iya, sebaiknya segera putar setir dan hilangkan kebiasaan buruk ini.

Kebiasaan makan tengah dikaitkan dengan peningkatkan kadar gula dalam darah yang menjadi pemicu diabetes melitus dengan cepat.

Halaman:

Editor: Kurnia Sudarwati

Sumber: Everyday Health


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x