7 Kebiasaan yang Bikin Cepat Keriput, Salah Satunya Menggosok Mata

- 5 Maret 2021, 10:30 WIB
Kebiasaan yang Bikin Cepat Keriput, Salah Satunya Menggosok Mata
Kebiasaan yang Bikin Cepat Keriput, Salah Satunya Menggosok Mata /Freepik/user18526052/

RINGTIMES BANYUWANGI – Tak hanya faktor usia, beberapa kebiasaan sehari-hari ini bisa menyebabkan kulit cepat keriput, bahkan di usia muda sekali pun.

Kerutan atau keriput disebabkan karena kolagen atau elastin yang rusak, sehingga melemahkan struktur kulit.

Mengetahui kebiasaan apa saja yang dapat menyebabkan keriput akan membantu anda mendapatkan kulit yang awet muda dan tampilan yang sehat.

Baca Juga: Pangdam IX Udayana dan Shopee Indonesia Bantu Memberi Solusi Krisis Air Bersih di NTT

Dilansir Ringtimesbanyuwangi.com dari berbagai sumber, Jumat 5 Maret 2021, berikut beberapa kebiasaan yang bikin cepat keriput.

1. Sering mengunyah permen karet

Mereka yang sering mengunyah permen karet setiap hari dapat mengembangkan keriput lebih cepat daripada mereka yang tidak.

Hal ini karena gerakan mengunyah tanpa henti yang menyebabkan timbulnya kerutan di sekitar mulut akibat banyak menggunakan otot.

Baca Juga: 7 Alasan Harus Minum Wedang Jahe di Pagi Hari, Mampu Meredakan Nyeri

Halaman:

Editor: Lilia Sari


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x