6 Hobi Memperpanjang Umur Anda, Lakukan Saat Menginjak Usia 40 Tahun

- 7 Maret 2021, 21:15 WIB
Ilustrasi berkebun.
Ilustrasi berkebun. /Instagram @ignasius.jonan

4. Mendengar Musik

Musik menjadi hal yang bisa membuat nyaman telinga sehingga Anda merasa senang.

Patrick Fagan, dosen di Goldsmiths, University of London mengatakan bahwa menghadiri konser secara teratur dapat menambah tahun hidup Anda.

Studi yang dipimpin oleh Fagan itu menemukan bahwa mendengarkan musik selama 20 menit saja dapat meningkatkan rasa kesejahteraan Anda hingga 21%.

5. Jalan Kaki

Jalan kaki bisa membuat kesehatan tubuh Anda membaik. Hal sederhana itu bisa Anda lakukan sejak dini.

Para peneliti mencatat bahwa berjalan cepat setidaknya 3 mil per jam, atau 100 langkah per menit diperlukan untuk mendapatkan manfaat yang memperpanjang hidup.

6. Bermain Dengan Hewan Peliharaan

Penelitian menemukan bahwa pemilik hewan menikmati banyak manfaat kesehatan jika berada di dekat teman berbulu mereka.

Misalnya, meta-analisis penelitian yang diterbitkan antara tahun 1950 dan 2019 menemukan bahwa pemilik anjing mengalami penurunan risiko kematian sebesar 24% karena penyebab apa pun.***(Sitiana Nurhasanah/PR Depok)

Halaman:

Editor: Indah Permata Hati

Sumber: PR Depok


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x