Jangan Main HP Sambil BAB, Waspadai 4 Penyakit Mengintai

- 19 April 2021, 08:27 WIB
 ilustrasi toilet/ Bahaya main HP sambil BAB
ilustrasi toilet/ Bahaya main HP sambil BAB /pexels / @enginakyurt

Seperti yang kita tahu, bahwa dalam toilet terdapat banyak bakteri. Tidak hanya itu, HP yang anda bawa pun juga menjadi salah satu sarang bakteri.

Hal ini karena kita sering meletakkan HP pada sembarang tempat yang kebersihannya belum tentu terjamin. Tangan yang jarang dicuci juga menjadi salah satu faktor penyebabnya.

Untuk itu, membawa HP di toilet hanya akan meningkatkan risiko anda terkontaminasi bakteri penyebab penyakit.

4. Kontisipasi

Adapun masalah yang timbul akibat main HP sambil BAB adalah kontisipasi. Hal ini karena BAB sambil main HP akan membuat anda tidak fokus saat mengeluarkan kotoran.

Ada istilah gerakan reverse peristalsis di mana usus besar menyerap lebih banyak cairan dari feses dan membuat feses lebih kering. Hal ini dapat memicu terjadinya konstipasi.***(Tim PRMN 02/Pikiran Rakyat)

Halaman:

Editor: Lilia Sari

Sumber: Pikiran Rakyat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah