Daftar Buah Rendah Gula, Penderita Diabetes Harus Tahu

- 4 Juni 2021, 19:22 WIB
Jeruk masuk dalam jenis buah rendah gula.
Jeruk masuk dalam jenis buah rendah gula. /Pixabay / pixel2013

Jeruk merupakan jenis buah yang difavoritkan masyarakat Indonesia.

Memiliki kandungan vitamin C yang melimpah, jeruk juga baik untuk dikonsumsi penderita diabetes.

Konsumsilah jeruk setiap hari untuk menjaga gula darah tak mudah naik.

Baca Juga: 3 Manfaat Mencium Aroma Buah Apel Hijau, Salah Satunya Dapat Menurunkan Berat Badan

5. Kiwi

Segar dengan daging berwarna hijau, mengiris kiwi untuk camilan sore bisa jadi kudapan harian Anda.

Kiwi banyak mengandung vitamin C yang baik menjaga gula darah Anda.

Nah itulah 5 buah-bauhan yang rendah gula dan wajib dikonsumsi penderita diabetes. Segera stok dikulkas Anda!***

Halaman:

Editor: Ikfi Rifqi Arumning Tyas

Sumber: Healthline


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x