Manfaat Biji Methi untuk Kecantikan Kulit, Bantu Atasi Ketombe

- 20 Juli 2021, 12:11 WIB
Biji methi memiliki manfaat yang sangat baik untuk kulit dan mampu mencegah jerawat, lingkaran hitam.
Biji methi memiliki manfaat yang sangat baik untuk kulit dan mampu mencegah jerawat, lingkaran hitam. /FREEPIK/

RINGTIMES BANYUWANGI - Biji methi ini biasa dijadikan sebagai pengobatan alami, selain bijinya, daunnya juga bisa dijadikan bahan rempah-rempah.

Kalian juga dapat memasukan biji fenugreek atau biji methi dalam rutinitas kecantikan, karena manfaat luar biasa yang bermanfaat untuk kulit dan rambut.

Selain itu biji methi juga mampu  membersihkan dan menyehatkan kulit serta membuat rambut lebih bersinar.

Biji methi memiliki sumber yang kaya serat, lemak, besi, mangan, tembaga, magnesium, fosfor, dan vitamin B6. Vitamin C di dalamnya membantu meningkatkan warna kulit dan melawan penuaan dini.

Baca Juga: Manfaat Biji-bijian, Sembuhkan Diabetes pada Lansia

Biji methi dalam pengobatan tradisional bisa untuk membantu pencernaan, meningkatkan metabolisme, dan membantu menjaga kadar gula darah yang sehat. 

Simak Berikut ini beberapa manfaat dari biji methi untuk mengatasi masalah kulit dan rambut dilansir dari Healthshots 6 December 2019.

1. Menghilangkan ketombe

Fenugreek kaya atau biji methi memiliki mineral dan vitamin dan merupakan obat yang sangat baik untuk mengobati masalah ketombe yang membandel yang disebabkan oleh kulit kepala kering dan terkelupas, mampu melembapkan dan memiliki sifat antijamur. 

Baca Juga: 5 Manfaat Daun Meniran Bagi Kesehatan, Mampu Mengatasi Diabetes

Halaman:

Editor: Shofia Munawaroh

Sumber: Healthshots


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x