dr Tirta Jelaskan Bahaya Begadang Bagi Kesehatan, Bisa Mati Muda

- 8 Agustus 2021, 10:04 WIB
Penjelasan dr. Tirta mengenai bahaya begadang bagi kesehatan.
Penjelasan dr. Tirta mengenai bahaya begadang bagi kesehatan. /Pixabay/DanFa

1. Penumpukan Sel-sel Rusak di Tubuh

Apabila Anda kurang tidur, maka waktu untuk melakukan recovery sel-sel rusak pada tubuh tidak akan cukup.

Akibat kurangnya waktu recovery ini, akan menimbulkan penumpukan sel-sel rusak.

Baca Juga: Cara Membuat Telur Gulung Anti Gagal Ala Jessica Jane, Resep Mudah dan Praktis

2. Gagal Jantung

Begadang dapat memberikan efek terhadap waktu bekerja jantung yang berlebihan. Karena kurangnya waktu untuk recovery sel-sel pada jantung akan menyebabkan penumpukan kelelahan.

Kelelahan yang tidak bisa disaring dan hati yang tidak sempat bekerja akan menyebabkan gagal jantung.

3. Kanker

Sel-sel tubuh yang rusak dan tidak diganti akan dianggap sebagai sel yang aneh sendiri sehingga akan menimbukan penyakit kanker.

Baca Juga: Tips Mengobati Rematik dengan Mudah Menurut dr. Danang Setia Budi

Halaman:

Editor: Lilia Sari


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah