7 Hal yang Dapat Merusak Ginjal, Seperti Sering Minum Kopi hingga Begadang

- 10 Mei 2021, 14:06 WIB
Ginjal adalah salah satu organ terpenting dalam tubuh yang harus dijaga kesehatannya. Berikut ini ada beberapa hal yang bisa merusak ginjal.
Ginjal adalah salah satu organ terpenting dalam tubuh yang harus dijaga kesehatannya. Berikut ini ada beberapa hal yang bisa merusak ginjal. /Pixabay/OpenClipart-Vectors

RINGTIMES BANYUWANGI – Sangat penting bagi seseorang untuk menjaga kesehatan ginjal mereka.

Ketika ginjal tidak berfungsi dengan baik, maka tubuh akan mengalami banyak komplikasi.

Berikut ini adalah beberapa hal yang dapat merusak kesehatan ginjal, seperti yang dilansir Ringtimesbanyuwangi.com dari laman Instagram @seputar.kesehatan pada 10 Mei 2021.

1. Kurang Minum

Ketika tubuh kekurangan cairan maka dapat menyebabkan dehidrasi.

Baca Juga: 7 Tips Menjaga Kesehatan Ginjal, Mudah dan Sederhana

Dehidrasi kronis pada tubuh dapat menyebabkan penumpukan racun yang tidak mudah dihilangkan oleh ginjal.

2. Konsumsi Obat Penghilang Rasa Sakit

Salah satu hal yang bisa membuat ginjal Anda menjadi rusak adalah terlalu sering Anda untuk mengkonsumsi obat penghilang rasa sakit.

3. Konsumsi Kafein Terlalu Berlebih

Halaman:

Editor: Shofia Munawaroh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x