3 Manfaat Asam Jawa bagi Kesehatan Kita, Mampu Jaga Jantung hingga Gula Darah

- 25 Agustus 2021, 09:33 WIB
Berikut ini adalah manfaat yang terkandung dalam tanaman atau rempah asam jawa dan ternyata ada banyak sekali, ternyata mampu menjaga jantung hingga kendalikan gula darah
Berikut ini adalah manfaat yang terkandung dalam tanaman atau rempah asam jawa dan ternyata ada banyak sekali, ternyata mampu menjaga jantung hingga kendalikan gula darah /Pixabay/

Selain dari hal tersebut ternyata anak-anak yang ada di daerah Afrika menggunakan asam jawa untuk mengobai masalah pencernaan seperti diare dan sembelit dengan cara mencampurnya dengan jeruk nipis dan madu.

Baca Juga: 6 Manfaat Kacang Almond Menurut dr Zaidul Akbar, Bisa Menurunkan Risiko Penyakit Jantung

2. Menjaga kesehatan jantung

Asam jawa ini juga ternyata dapat membantu kita dalam menjaga kesehatan jantung dengan cara membantun kita dalam menurunkan kadar kolesterol yang ada dalam tubuh sehingga kesehatan jantung kita dapat senantiasa terjaga.

Hal ini dapat terjadi karena dalam asam jawa mengandung zat yang berama flavonoid, dan efektiftas asam jawa untuk menurunkan kolestrol telah dibuktikan melalui sebuah penelitian yang dilakukan leh University Of Malaya.

Hasil uji coba tersebut melibatkan binatang percobaan dan mendapat suatu hasil yaitu penurunan kadaar kolestrol jahat.

Dari penelitian tersebut juga dapat disimpulkan bahwa anti oksidan yang berada dalam buah ini dinilai dapat membantu menurunkan bahaya  oksidatif  pada kolestrol jahatyang berpotensi mengakibatkan penyakit jantung.

Baca Juga: Manfaat Probiotik dan Prebiotik Bagi Tubuh Menurut Dokter Saddam Ismail

3. Mengendalikan kadar gula

Asam jawa juga dapat digunakan sebagai pengendali kadar gula darah kita terutama seseorang yang terkena diabetes.

Halaman:

Editor: Suci Arin Annisa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah