Efektivitas Obat Peninggi Badan, Simak Bahayanya Menurut Ahli

- 29 Desember 2021, 21:20 WIB
Obat peninggi badan sering dianggap sebagai obat untuk alternatif tercepat guna meningkatkan tinggi badan. Bagaimana efek sampingnya?
Obat peninggi badan sering dianggap sebagai obat untuk alternatif tercepat guna meningkatkan tinggi badan. Bagaimana efek sampingnya? /tangkapan layar youtube.com/Ini Kata Dokter/

RINGTIMES BANYUWANGI – Obat peninggi badan seringkali dijual bebas melalui media sosial yang nampak terbukti telah dikonsumsi oleh banyak orang.

Obat peninggi badan dianggap dapat meningkatkan tinggi badan meskipun telah melewati masa pertumbuhan.

Apakah obat peninggi badan tersebut aman dan benar-benar efektif untuk menambah tinggi badan seseorang?

Baca Juga: 4 Cara Mudah Menurunkan Berat Badan yang Wajib Dicoba, Mulailah Makan dengan Perlahan

Menurut para ahli, kenaikan badan seseorang bersifat fluktuatif. Pertumbuhan terjadi sejak seseorang lahir dan bertambah pesat saat memasuki masa remaja.

Bagi laki-laki, pertumbuhan pesat terjadi mulai usia 14 tahun dan berhenti saat memasuki usia 21 tahun.

Sedangkan pada perempuan, pertumbuhan tinggi badan dapat terjadi mulai usia 12 tahun dan berhenti saat usia 18 tahun.

Baca Juga: 7 Tips Menurunkan Berat Badan Tanpa Ribet, Mulailah Makan Semangka

Untuk mendukung pertumbuhan tinggi badan, dapat didukung dengan mengkonsumsi makanan dengan gizi seimbang, diantaranya mengandung vitamin D dan kalsium.

Halaman:

Editor: Shofia Munawaroh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x