Menghilangkan Dahak dan Lendir Saat Batuk, Lakukan 10 Pengobatan Rumahan Berikut Ini

- 18 November 2020, 09:15 WIB
Menghilangkan Dahak dan Lendir Saat Batuk
Menghilangkan Dahak dan Lendir Saat Batuk //Unsplash

 Baca Juga: Manfaat Air Putih untuk Kesehatan Ginjal

5. Menggunakan minyak kayu putih

Minyak kayu putih merupakan salah satu pengobatan rumahan yang cukup populer dalam mengatasi masalah kesehatan, salah satunya untuk meredakan batuk.

Dengan efek panas yang dimiliknya, minyak kayu putih membantu mengencerkan dahak sehingga mudah dikeluarkan saat batuk.

Anda cukup mengoleskan beberapa tetes minyak minyak kayu putih ke dada.

Baca Juga: 3 Resep Masakan Ramah Ginjal, Enak dan Sehat, Part 2

6. Makan banyak buah

Pengobatan rumahan yang satu ini cukup mudah bukan. Anda hanya perlu mengonsumsi buah-buahan yang kaya akan serat, seperti nanas, pisang, pepaya, dan sebagainya.

Salah studi mengatakan, bahwa melakukan diet kaya serat dari buah-buahan dapat mengatasi masalah pernapasan yang terkait dengan dahak atau lendir.

Sebagaian besar penyebab dahak atau lendir adalah penyakit ringan seperti batuk. Jika dibiarkan, ia akan sembuh dengan sendirinya.

Halaman:

Editor: Ikfi Rifqi Arumning Tyas

Sumber: Medical News Today


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x