4 Sayuran Rendah Purin, Kaya Serat dan Antioksidan yang Efektif Turunkan Asam Urat Tinggi

- 21 November 2020, 11:45 WIB
Ilustrasi sayuran.
Ilustrasi sayuran. /PIXABAY

Kandungan senyawa di dalam seledri dipercaya dapat mengurangi inflamasi, sehingga mengonsumsi jumlah tertentu seledri dalam sehari untuk mengatasi asam urat sebagai lalapan, jus, ekstrak seledri atau biji seledri sangat dianjurkan.

Anda juga bisa mengonsumsi jenis suplemen yang mengandung ekstrak seledri.

4. Wortel

Wortel kaya akan antioksidan yang bisa mengontrol produksi enzim di dalam tubuh. Enzim ini dapat mensisntesis asam urat di dalam darah.

Baca Juga: Arti Mimpi Hamil Menurut Islam, Pertanda Baik ataukah Buruk? Ini Penjelasannya

Selain itu, wortel tinggi akan serat yang membantu mengeluarkan asam urat dari dalam tubuh.

Selain mengonsumsi sayuran, anda juga bisa mengonsumsi jenis buah, mengurangi makanan tinggi purin, berolahraga, minum banyak air, pertahankan berat badan ideal, serta konsultasi kepada dokter agar penyakit asam urat dapat dicegah.***

 

Halaman:

Editor: Ikfi Rifqi Arumning Tyas


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x