Semakin Memanas, Jet Tempur Tiongkok Dihadang Jet Tempur Taiwan

- 19 Juni 2020, 19:01 WIB
Pesawat jet militer Su-30.*
Pesawat jet militer Su-30.* /Global Times

Menurut militer Taiwan, jet tempur Tiongkok telah melakukan manuver ini sejak 9 Juni 2020 sebanyak empat kali.

“Dan selalu dikejar oleh jet tempur Taiwan,” ujar pernyataan militer Taiwan.

Tiongkok mengaku Taiwan sebagai bagian dari wilayah kedaulatannya namun, Presiden Taiwan mengatakan negaranya adalah negara merdeka dan berdaulat penuh.

Saat ini, Taiwan tengah menjajaki sejumlah pembelian senjata perang seperti jet tempur F-16 generasi baru, dan rudal Harpoon presisi untuk mengincar kapal perang Tiongkok yang mendekati wilayahnya.

Halaman:

Editor: Afifah Fadhilah

Sumber: Pikiran Rakyat Depok


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x