Isu Moeldoko Terseret Operasi, Karir Berakhir Tahun 10 Tahun Lalu?

- 29 Maret 2021, 19:10 WIB
Kepala Staf Kepresidenan Moeldoko.
Kepala Staf Kepresidenan Moeldoko. // PMJ NEWS.

RINGTIMES BANYUWANGI – Nama Moeldoko yang menjabat sebagai Kepala Staf Kepresidenan (KSP) dan juga disebut sebagai Ketua Umum Partai Demokrat versi KLB yang diselenggarakan di Sibokangit beberapa waktu lalu masih mnjadi sorotan.

Pasalnya, banyak orang kembali menyoroti nama Moeldoko yang diisukan terseret dalam sebuah operasi.

Maka spekulasi mengenai keharusan karirnya tamat pada tahun 2011 atau 10 tahun lalu juga menyebar di masyarakat.

Hal itu meruncing saat KSP Moeldoko menyebutkan pernyataan yang justru berbalik pada dirinya mengenai pertarungan ideologis di internal Partai Demokrat.

Baca Juga: Ungkit Operasi Sajadah, Kader Partai Demokrat: Karir Moeldoko Harusnya Tamat

Publik mengkritik keras jika Moelsoko merupakan pihak eksternal dari Patai Demokrat yang tiba-tiba merebut kursi Ketua Umum dari Agus Harimurti Yudhoyono (AHY). Bukan hanya itu, publik juga kembali menyoroti masa lalu Moeldoko.

Artikel ini sudah diterbitkan di Galamedia.pikiran-rakyat.com dengan judul Diduga Terlibat Sebuah Operasi, Karir Moeldoko Harusnya Tamat di Tahun 2011: Dia Bukan Jenderal Kanan?

Politisi Partai Demokrat Rachland Nashidik menyebutkan, saat Moeldoko menjabat sebagai Pangdam Siliwangi diduga bertanggung jawab atas 'Operasi Sajadah' pada tahun 2011.

Bawahannya dituding mengintimidasi, memaksa dengan kekerasan pengikut Ahmadiyah di Cikeusik untuk berpindah keyakinan.

Halaman:

Editor: Indah Permata Hati

Sumber: Galamedia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x