SKB CPNS Kemendikbud Sudah Rilis, Berikut Informasi Lengkap Jadwal dan Ketentuannya

- 25 Agustus 2020, 08:38 WIB
Ilustrasi SKB CPNS 2019
Ilustrasi SKB CPNS 2019 //PRFM

- Wawancara (jumlah soal: 8, durasi pengerjaan: 20 menit, bobot: 20 persen)

- Praktik mengajar atau micro teaching (jumlah soal: 5, durasi pengerjaan: 30 menit, bobot: 20 persen)

Jadwal Pelaksanaan Jadwal pelaksanaan SKB Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan adalah sebagai berikut.

1. SKBwawancara dan micro teaching akan dilaksanakan pada rentang tanggal 21 s.d. 25 September 2020.

Baca Juga: Kabar Baik untuk Guru Honorer Berkesempatan Terima BLT Rp 600 Ribu

2. SKBCBT akan dilaksanakan pada:

- Bagi lokasi tes luar negeri akan dilaksanakan pada tanggal 8 September 2020

- Bagi lokasi tes dalam negeri akan dilaksanakan pada rentang tanggal 29 s.d. 30 September 2020.

Untuk lebih Detailnya penjadwalan per lokasi untuk setiap peserta akan disampaikan lebih lanjut melalui laman https://cpns.kemdikbud.go.id.

Baca Juga: Berikut Ini Cara Mencegah Stroke, Salah Satunya Turunkan Berat Badan

Halaman:

Editor: Dian Effendi

Sumber: Jurnal Presisi PR


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah