Tips Daun Aglonema Mengkilap, Bisa dengan Ampas Kelapa yang Sudah Terbukti dan Murah

- 28 Oktober 2020, 18:00 WIB
Tips Mengkilapkan Daun Aglonema, Bisa dengan Ampas Kelapa yang Sudah Terbukti dan Murah
Tips Mengkilapkan Daun Aglonema, Bisa dengan Ampas Kelapa yang Sudah Terbukti dan Murah /Unsplash/David Clode

Kalau punya koleksi aglaonema banyak, maka ia harus mengeluarkan isi kocek banyak untuk pembelian Leaf-Shine dan susu.

Baca Juga: Sembuhkan Asam Urat, Lobak dan Nanas Ampuh Atasi Beragam Penyakit Lain

Apalagi aplikasi bahan-bahan ini minimal sebulan sekali. Mungkin hanya mereka yang berkantung tebal bisa melakukannya, sementara penghobi berkantung tipis hanya gigit jari. Lantas bagaimana?

Nah, bicara soal daun aglaonema yang mengkilap itu, ada loh alternatif yang tentu lebih murah dan aman. Pakai apa? Pakailah AMPAS KELAPA. Anda boleh pakai ampas kelapa untuk memperkilap daun aglaonema karena sudah terbukti dan murah lagi.

Berikut cara pemakainnya:

Tebar Pada Seluruh Daun Aglaonema

Baca Juga: Berita Mengejutkan Datang dari Pihak Istana, UU Cipta Kerja Dalam Proses Penandatanganan Presiden

Ampas kelapa yang dimaksudkan adalah ampas yang sudah diperas santannya sehingga murni tersisa ampasnya saja.

 Meski santannya hilang, bukan berarti kadar lemaknya sirna tanpa sisa.

Kandungan lemak tetap ada dalam ampas kelapa. Biar sedikit, tapi mampu memperkilap daun-daun aglaonema.

Halaman:

Editor: Shofia Munawaroh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x