China Pamer Rudal Hipersonik, AS Perlihatkan Sikap Waspada

- 17 Oktober 2021, 20:20 WIB
Ilustrasi Rudal hipersonik diluncurkan China.
Ilustrasi Rudal hipersonik diluncurkan China. /Pixabay/SpaceX-Imagery

Peningkatan kemampuan militer dari China juga dikatakan semakin tinggi dan membuat ketegangan yang berarti.

Pentagon juga tak segan mengatakan jika China merupakan tantangan nomor satu bagi AS.

Baca Juga: Prediksi Kemudahan China Jika Hendak Kuasai Indonesia, Ekonom: Mereka Sengaja

Bukan hanya AS, diketahui Rusia dan negara lainnya juga berlomba membuat teknologi hipersonik berkembang.

Rudal hipersonik mampu terbang dengan kecepatan yang luar biasa yakni lima kali dari kecepatan suara.

Kemudian rudal balastik tersebut meluncur dengan bentuk busur dan menyasar target.

Kemudian rudal hipersonik memiliki kemampuan dengan maneuver seperti rudal jelajah yang lebih lambat.***

Halaman:

Editor: Shofia Munawaroh

Sumber: Al Arabiya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x