Jamin Kelancaran Pemudik, Dishub Banyuwangi Siapkan Beberapa Fasilitas

- 27 April 2022, 19:00 WIB
Dishub Banyuwangi menyiapkan beberapa fasilitas guna menjamin kelancaran para pemudik menyambut libur lebaran 2022.
Dishub Banyuwangi menyiapkan beberapa fasilitas guna menjamin kelancaran para pemudik menyambut libur lebaran 2022. /Abdul Konik/Ringtimes Banyuwangi/

Sistem berbasis digital ini diintegrasikan melalui sebuah kamera CCTV yang terpasang di beberapa jalan dan persimpangan yang ada di Kabupaten Banyuwangi. 

Baca Juga: Arus Mudik H-6 Di ASDP Ketapang Banyuwangi Masih Terlihat Normal

Sistem tersebut juga dilengkapi dengan traffic voice, dimana jika ada pengendara yang tterlihat melanggar aturan akan langsung mendapat teguran dari operator pengawas yang memantau melalui komputer dan layar besar di ATCS Dishub.

"Ada 5 titik lampu merah yang di lengkapi dengan traffic voice, dan juga ada 7 ATCS yang sudah terkoneksi dengan CCTV dari sebanyak 24 titik traffic light yang tersebar di Kabupaten Banyuwangi," jelasnya.

Dwiyanto pun juga telah berkoordinasi dengan Satlantas Polresta Banyuwangi dengan adanya pola yang akan di terapkan, termasuk juga jika nanti ada temuan pelanggaran bagi pengguna jalan.

"Kita juga masih menunggu pemberlakuan ETLE, karena Untuk kamera pengawas atau CCTV intinya masih tetap," pungkasnya.***

Halaman:

Editor: Shofia Munawaroh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah