Jadwal Pertandingan Semifinal Piala AFF 2020, Klasemen Akhir, Top Skor dan Assits

21 Desember 2021, 10:31 WIB
Simak berita terkini Piala AFF 2020, mulai dari jadwal pertandingan, klasemen akhir, Top Skor dan assits /Tangkapan layar YouTube/97 Sports/

RINGTIMES BANYUWANGI - Berikut ini kami sajikan jadwal pertandingan Piala AFF 2020, klasemen beserta top skor dan assits.

Gelaran Piala AFF 2020 merupakan ajang sepakbola yang bergengsi di kawasan wilayah negara Asia Tenggara.

Sebagaimana dilansir pada kanal YouTube 97 Sports pada Selasa, 21 Desember 2021, berikut kami sajikan mulai dari jadwal pertandingan, klasemen akhir, top skor, dan assits pada gelaran Piala AFF 2020.

Baca Juga: Jadwal Semifinal Indonesia vs Singapura Leg 1 dan 2 Piala AFF 2020

1. Jadwal Pertandingan Piala AFF 2020

Semifinal leg pertama (Rabu, 22 Desember 2021)

Singapura vs Indonesia, Pukul 19.30 Live RCTI, iNews TV, Apk. Vidio.com

Semifinal leg pertama (Kamis, 23 Desember 2021)

Vietnam vs Thailand, Pukul 19.30 Live iNews TV, Apk. Vidio.com

Semifinal leg kedua (Sabtu, 25 Desember 2021)

Indonesia vs Singapura, Pukul 19.30 WIB Live RCTI iNews TV, Apk. Vidio.com

Semifinal leg kedua (Minggu, 26 Desember 2021)

Thailand vs Vietnam, Pukul 19.30 Live iNewsTV, Apk. Vidio.com

Baca Juga: Link Nonton Live Streaming Indonesia vs Malaysia di Piala AFF 2020 dan Susunan Pemain

Berikut ini klasemen akhir di penyisihan grup di Piala AFF 2020.

Grup A

1. Thailand (12 poin)

2. Singapura (9 poin)

3. Filipina (6 poin)

4. Myanmar (3 poin)

5. Timor Timur (0 poin)

Grup B

1. Indonesia (10 poin)

2. Vietnam (10 poin)

3. Malaysia (6 poin)

4. Kamboja (3 poin)

5. Laos (0 poin)

Baca Juga: Misteri Strategi Shin Tae Yong Jelang Laga Indonesia vs Malaysia di Piala AFF 2020

Adapun top skor sementara di Piala AFF 2020 adalah sebagai berikut.

1. Dangda T (4 gol)

2. Maranon Morejon (4 gol)

3. Rasid S (4 gol)

4. Jaya I (3 gol)

5. Bin Fandi Ahmad (2 gol)

6. Chan V (2 gol)

7. Darmono E.D (2 gol)

Adapun top assits sementara di Piala AFF 2020 adalah sebagai berikut.

1. Narubadin W 3 assits

2. Arif Aiman H 2 assits

3. Angel Guirado 2 assits

4. Kevin Ingresso 2 assits

5. Pratama Arhan 2 assits

6. Shahdan Sukaiman 2 assits

Itulah rangkuman jadwal Piala AFF 2020, klasemen akhir, Top Skor dan assits.***

Editor: Suci Arin Annisa

Tags

Terkini

Terpopuler