Pemain Kunci Chelsea vs Watford Liga Inggris 2021 2022 dan 5 Fakta Pertandingan

21 Mei 2022, 12:00 WIB
LIGA INGGRIS, Chelsea vs Watford : Link Live Streaming, Prediksi Skor, Susunan Pemain, Head to Head /Instagram

RINGTIMES BANYUWANGI - Liga Inggris tahun musim 2021 2022 akan ditutup dengan sejumlah klub, salah satunya Chelsea vs Watford.

Chelsea Vs Watford akan bermain dalam pertandingan Liga Inggris Minggu 22 Mei 2022 pukul 22.00 WIB.

Saat ini Chelsea menduduki posisi ketiga pada klasemen Liga Inggris dan Watford sendiri berada di posisi kesembilan belas.

Baca Juga: Liga Inggris: Head to Head Chelsea vs Watford dan Persentase Kemenangan

Kedua klub bisa dibilang memiliki fakta dari jumlah gol yang tercetak maupun performa pemain selama bertanding diatas rumput hijau.

Setiap klub pasti memiliki gaya bermain tersendiri dari penampilannya sehingga menciptakan pemain kunci karena telah berhasil mempertahankan klubnya dari serangan lawan. Begitupula dengan Chelsea dan Watford.

Pertandingan Chelsea vs Watford maupun sebaliknya memberikan banyak fakta yang dapat dijadikan para penggemarnya memprediksi skor yang akan keluar. Begitupula dengan catatan perjalanan gol para pemain kunci.

Baca Juga: Link Live Streaming Liga Inggris Chelsea vs Watford Minggu 22 Mei 2022, Beserta Prediksi Line Up

Berikut beberapa pemain klub klub Chelsea dan Watford beserta fakta pertandingan yang telah dilakukan dalam 10 tahun terakhir.

Pemain Andalan Chelsea vs Watford dari Berbagai Segi

  Chelsea Watford
Pola Pertahan (Defensive) Jorginho Hassane Kamara
Serangan (Offensive) Ruben Loftus-Cheek Joao Pedro
Pengumpan (Passing) Mason Mount Emmanuel Dennis
Gol Mason Mount Emmanuel Dennis

Baca Juga: Link Live Streaming Liga Inggris Chelsea Vs Watford Minggu 22 Mei 2022 Pukul 22.00 WIB

5 Fakta Pertandingan Chelsea dan Watford

1. Chelsea secara rata-rata telah memiliki 2,5 gol dalam 10 pertandingan kandang terakhir melawan Watford di semua kompetisi.

2. Chelsea telah mencetak setidaknya 3 gol dalam 8 dari 9 pertandingan kandang terakhir melawan Watford di semua kompetisi.

3. Chelsea telah memenangkan 9 dari 10 pertandingan kandang terakhir mereka melawan Watford di semua kompetisi.

4. Watford kalah di babak pertama dan penuh waktu dalam 6 dari 8 pertandingan terakhir mereka (Liga Premier).

5. Watford kalah 7 dari 8 pertandingan terakhir mereka (Liga Inggris).

Baca Juga: Formasi Pertandingan Liga Inggris Chelsea Vs Leicester, Jumat 20 Mei 2022 Pukul 02.00 WIB

Demikian beberapa pemain kunci dan fakta menjelang pertandingan Liga Inggris Premier Chelsea vs Watford. Adakah pemain andalanmu?***

Editor: Chandra Indah Kusumawati

Sumber: WhoScored

Tags

Terkini

Terpopuler