6 Jenis Buah Ini Bantu Turunkan Kadar Gula Darah, Penderita Diabetes Harus Tau

- 4 Desember 2020, 18:30 WIB
ilustrasi buah-buahan yang mampu turunkan gula darah
ilustrasi buah-buahan yang mampu turunkan gula darah /Freepik.com/ajerbaizan_stockers

Adapun enam buah yang dapat membantu menurunkan kadar gula darah pada penderita diabetes antara lain sebagai berikut.

1. Pir

Buah pir adalah buah populer yang lezat dan bergizi. Pir merupakan salah satu sumber serat buah terbaik.

Baca Juga: Neptu dan Weton yang Pantang Menikah Menurut Primbon Jawa, Berikut Ini Solusinya

Kandungan serat dalam buah pir adalah 3,1 gram per 100 gram.

2. Stroberi

Stroberi adalah buah segar yang lezat dan sehat yang bisa dikonsumsi untuk menurunkan kadar gula darah.

Menariknya, buah ini juga mengandung banyak vitamin C, mangan, dan berbagai antioksidan yang tinggi. 

Baca Juga: Kepoin Ramalan Zodiak Cinta Jumat, 4 Desember 2020 : Taurus Jangan Baper, Hubunganmu dalam Bahaya

Kandungan serat dalam buah stroberi adalah 2 gram per 100 gram.

Halaman:

Editor: Shofia Munawaroh

Sumber: healthline


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah