6 Jenis Buah Ini Bantu Turunkan Kadar Gula Darah, Penderita Diabetes Harus Tau

- 4 Desember 2020, 18:30 WIB
ilustrasi buah-buahan yang mampu turunkan gula darah
ilustrasi buah-buahan yang mampu turunkan gula darah /Freepik.com/ajerbaizan_stockers

3. Alpukat

Alpukat tinggi akan karbohidrat tetapi kaya akan lemak sehat. Alpukat sangat tinggi vitamin C, kalium, magnesium, vitamin E, dan berbagai vitamin B. 

Alpukat juga memiliki banyak manfaat kesehatan. Kandungan serat dalam buah alpukat adalah 6,7 gram per 100 gram.

Baca Juga: Hindari 5 Makanan Ini Jika Tak Ingin Gula Darah Naik, Penderita Diabetes Wajib Tau

4. Apel

Apel adalah salah satu buah paling lezat yang bisa Anda konsumsi untuk menurunkan kadar gula darah. Apel juga relatif tinggi serat.

Kandungan serat dalam buah apel adalah 2,4 gram per 100 gram.

5. Raspberry

Raspberry merupakan buah yang sangat bergizi dengan rasa yang sangat kuat. Buah ini kaya akan vitamin C dan mangan.

Baca Juga: 9 Kebiasaan Ini Wajib Dilakukan Penderita Diabetes, Bantu Cegah Gula Darah Naik

Halaman:

Editor: Shofia Munawaroh

Sumber: healthline


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah