Waspada Sayuran Tinggi Gula, Penderita Diabetes Harus Tahu dan Batasi Konsumsinya  

- 9 Desember 2020, 10:45 WIB
ILUSTRASI Kentang
ILUSTRASI Kentang /PIXABAY/

Jika anda menyukai makan jagung, lebih baik batasi porsi konsumsinya dalam jumlah penyajian kecil dan kombinasikan dengan protein, serta makanan berserat tinggi.

Seperti diulas di atas, semua sayur-sayuran adalah jenis makanan sehat yang sangat diperlukan untuk menutrisi tubuh.

Akan tetapi, penderita diabetes perlu membatasi jumlah porsi konsumsi jenis sayuran yang telah disebutkan, karena jika kebanyakan maka akan berakibat fatal bagi gula darah.

Baca Juga: 5 Makanan Ringan Terbaik bagi Penderita Diabetes, Enak dan Kontrol Gula Darah Tetap Normal

Tidak perlu menghindari sepenuhnya, hanya batasi konsumsi jika anda didiagnosa dengan penyakit diabetes.***

 

Halaman:

Editor: Ikfi Rifqi Arumning Tyas

Sumber: Taste of Home


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah