4 Cara Cepat Menghilangkan Stres, Bantu Tenangkan Pikiran Saat Galau

- 25 Januari 2021, 21:45 WIB
cara menghilang stres dengan cepat
cara menghilang stres dengan cepat /Pixabay

3. Ucapkan pernyataan penenang

Cara cepat untuk menghilangkan stres lainnya adalah dengan melawannya.

Baca Juga: Ingin Hilangkan Stres? Coba Konsumsi Matcha dan Kimchi, Bisa Bantu Redakan Stres

Anda dapat melakukannya dengan mengulangi beberapa pernyataan yang dapat membawa kedamaian dalam pikiran.

Contohnya sebagai berikut.

  • Saya telah menangani situasi sulit seperti ini sebelumnya, saya juga bisa melakukannya sekarang.
  • Saya stres tapi tetap kuat. Saya punya kemampuan untuk menangani situasi ini, saya hanya perlu istirahat sejenak lalu kembali untuk menanganinya.
  • Saya merasa stres dan perlu berhenti sejenak untuk menarik napas dalam-dalam, dan saya pasti bisa melawan stres ini.

Baca Juga: Ingin Hilangkan Stres? Coba Konsumsi Matcha dan Kimchi, Bisa Bantu Redakan Stres

4. Melakukan hal-hal yang sulit

Semakin banyak tantangan hidup yang Anda hadapi, maka semakin kuat juga mental yang Anda miliki.

Sehingga cobalah untuk menghadapi tantangan hidup yang sulit sekalipun. Ini adalah cara terbaik untuk menghilangkan stres Anda.

Ketika Anda mengalami stres, Anda bisa lebih percaya diri karena mengetahui bahwa Anda telah menang dalam menghadapi situasi yang melelahkan lainnya.***

Halaman:

Editor: Shofia Munawaroh

Sumber: LifeHack


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah