7 Makanan Perusak Otak, Pembunuh Fungsi Organ Tubuh Secara Perlahan

- 29 Januari 2021, 15:15 WIB
POTRET makanan cepat saji.*
POTRET makanan cepat saji.* /Pexels

2. Karbohidrat olahan

Karbohidrat olahan seperti, nasi putih, roti putih, pasta putih, dan makanan olahan lainnya dengan indeks glikemik tinggi tidak hanya menyebabkan lonjakan besar dalam gula darah, tetapi juga termasuk makanan yang buruk bagi otak. 

Baca Juga: 9 Makanan Berbahaya Perusak Jantung, Jangan Makan Daging Olahan

Sebuah penelitian menemukan bahwa makanan dengan indeks glikemik tinggi dapat meningkatkan risiko depresi pada wanita pasca menopause. 

Ganti karbohidrat putih dengan karbohidrat kompleks seperti roti gandum, beras merah, dan barley.

3. Alkohol 

Meskipun sesekali segelas anggur merah sebenarnya bisa menyehatkan, minum berlebihan bisa menjadi racun bagi fungsi otak di berbagai usia.

Untuk melindungi otak, batasi konsumsi alkohol tidak lebih dari satu gelas per hari untuk wanita atau dua per hari untuk pria.

4. Daging olahan

Sebuah penelitian menujukkan demensia lebih umum terjadi di antara peserta yang makan daging olahan, seperti sosis, dan daging yang diawetkan.

Halaman:

Editor: Rani Purbaya

Sumber: The Healthy


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah