6 Makanan untuk Kecerdasan Otak Bayi Sejak dalam Kandungan, Ibu Hamil Harus Tahu

- 27 April 2021, 12:35 WIB
ilustrasi ikan/makanan untuk kecerdasan otak bayi
ilustrasi ikan/makanan untuk kecerdasan otak bayi /Pixabay /Dana Tentis

2. Sayuran hijau

Sayuran hijau, seperti bayam kaya akan kandungan asam folat. Asam folat dapat mencegah kerusakan saraf tulang belakang pada bayi.

Kandungan zat besi pada sayuran hijau sangat bagus untuk perkembangan sel-sel otak bayi sejak dalam kandungan.

Jika anda mencukupi kebutuhan asam folat dan zat besi, itu bisa menunjang kecerdasan otak bayi.

Baca Juga: 7 Kebiasaan yang Menurunkan Kecerdasan Otak, Salah Satunya Malas Gerak

Sayuran hijau yang bagus dikonsumsi ibu hamil adalah brokoli, bayam, hingga buah-buahan seperti alpukat.

3. Kacang-kacangan

Kacang-kacangan mampu menunjang kecerdasan otak bayi sejak dalam kandungan.

Kacang-kacangan mengandung nutrisi, seperti lemak, vitamin, mineral, dan omega-3.

Kacang-kacangan yang bagus untuk otak bayi adalah almond, kacang polong, dan kacang tanah.

Halaman:

Editor: Lilia Sari


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x