12 Cara Menjaga Kondisi Kaki bagi Penderita Diabetes Mellitus

- 16 Juni 2021, 16:10 WIB
Menjaga kondisi kaki untuk penderita diabetes mellitus
Menjaga kondisi kaki untuk penderita diabetes mellitus /Pexels / Tima Miroshnichenko//

RINGTIMES BANYUWANGI – Penyakit diabetes mellitus atau kencing manis harus ditangani dengan baik dan benar.

Terutama yang berkaitan dengan kaki, bagian tubuh yang paling susah untuk dijangkau juga harus diperhatikan bagi penderita diabetes mellitus.

Berikut 12 cara menjaga kondisi kaki bagi penderita diabetes mellitus dirangkum dari laman The Healthy.

Baca Juga: 6 Cara Menjaga Ginjal agar Tetap Sehat Secara Alami

1. Periksa kaki setiap hendak tidur

Kaki sangat rentan terkena infeksi.

Setiap malam sebelum menarik selimut, Anda wajib memeriksa keadaan kaki.

Penting bagi Anda untuk memeriksa kaki Anda secara teliti.

Baca Juga: Daftar Buah Rendah Gula, Penderita Diabetes Harus Tahu

2. Ajak pasangan bermain footsies

Kaki termasuk bagian tubuh yang sulit untuk dijangkau.

Oleh karena itu, ajaklah pasangan bermain footsies.

Cara ini sangat mudah, yaitu saling mengecek keadaan kaki satu sama lainnya.

Baca Juga: 9 Manfaat Kopi Bagi Kesehatan, Salah Satunya Menurunkan Risiko Diabetes

3. Simpan cermin kecil di bawah tempat tidur

Cara mudah agar mampu melihat seluruh bagian kaki adalah dengan menggunakan cermin.

Simpanlah cermin di bawah tempat tidur agar mudah digunakan saat malam hari.

4. Segera sadari jika ada luka kecil ataupun besar

Bagian tubuh yang paling rentan luka bagi penderita diabetes adalah kaki.

Baca Juga: 7 Gejala Diabetes yang Sering Diabaikan, Salah Satunya Mudah Haus

Segera sadari dan periksa ke dokter jika ada luka kecil maupun besar.

5. Bersihkan goresan luka dengan segera

Sebelum Anda pergi ke dokter, bersihkan dengan segera luka di kaki dengan hati-hati.

Luka yang tidak dibersihkan dapat menimbulkan luka baru yang lebih berbahaya.

Baca Juga: Studi Sebut Makan Telur Berlebih Bisa Menyebabkan Diabetes, Simak Faktanya

6. Melembabkan bagian kulit yang kering

Lembabkan bagian yang pecah-pecah pada kaki.

Khususnya pada bagian tumit dan bola atau mata kaki.

7. Seringlah memotong kuku kaki

Kuku kaki yang kotor akan memudahkan penyakit menyerang seluruh bagian kaki.

Baca Juga: 7 Penyebab Muncul Memar Tiba-tiba di Kulit, Waspadai Gejala Diabetes

8. Gunakan gunting kuku yang baik dan benar

Gunting kuku yang lebih besar dapat mengungkit kuku dengan daya lebih besar.

Jangan gunakan pisau yang konvensional.

9. Lembutkan ujung kuku yang tajam

Saat memotong kuku kaki, jangan lupa ratakan ujung-ujung kuku yang tajam.

Baca Juga: Ciri-ciri  Sakit Diabetes, Waspadai Sering Buang Air Kecil hingga Penglihatan Kabur

10. Kurangi penggunaan selimut listrik dan sejenisnya

Jangan tidur dengan segala benda yang menghasilkan suhu ekstrim.

Contohnya selimut listrik dan botol air panas.

11. Pakai alas kaki

Berjalan tanpa alas kaki sangat tidak dianjurkan bagi penderita diabetes.

Baca Juga: 6 Dampak Buruk Tidur di Sore Hari, Berisiko Terkena Diabetes

Kaki yang kotor dapat mengundang beragam penyakit lain.

12. Bersihkan sepatu dari segala kotoran

Hilangkan gumpalan atau kotoran pada sepatu yang dapat melukai kaki.***

Editor: Shofia Munawaroh

Sumber: The Healthy


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x