9 Makanan yang Bisa Memperparah Sembelit, Wajib Dihindari

- 4 September 2021, 21:32 WIB
Simak beberapa makanan yang disebut bisa memperparah kondisi saat Anda sedang sembelit, karena rendah serat.
Simak beberapa makanan yang disebut bisa memperparah kondisi saat Anda sedang sembelit, karena rendah serat. /Pixabay/RitaE//

7. Makanan berminyak

Semakin banyak minyak, maka lemak yang dihasilkan juga makin banyak. Semakin banyak lemak, maka semakin susah pula untuk dicerna tubuh.

Baca Juga: Surah Paling Dahsyat untuk Menyembuhkan Segala Penyakit Menurut Syekh Ali Jaber

8. Roti putih

Roti putih berasal dari biji-bijian yang mengandung sedikit serat, sehingga tidak membantu Anda ketika mengalami sembelit.

Anda bisa mengonsumsi roti gandum yang kaya serat untuk membantu meringankan sembelit Anda.

9. Pisang mentah

Meski pisang dikenal dapat melancarkan buang air besar, tetapi pisang yang mentah bisa menjadi makanan yang menyebabkan sembelit.

Hal ini disebabkan karena pisang mentah mengandung pati resisten yang dapat memperparah sembelit.

Pastikan pisang kuning sempurna sebelum Anda memakannya.

Halaman:

Editor: Shofia Munawaroh

Sumber: The Healthy


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah