Tahukah Anda? Penyebab Sakit Perut Saat Gugup dan Cara Mengatasinya

- 2 September 2020, 14:15 WIB
ilustrasi sakit perut saat gugup.*/
ilustrasi sakit perut saat gugup.*/ /klikdokter.com

9, Konsumsi Obat-obatan

Bila dengan cara-cara di atas nyeri perut Anda belum berkurang, cobalah minum obat-obatan penekan produksi asam lambung untuk meredakan nyeri perut.

Namun sebelumnya, konsultasikan dengan dokter mengenai pilihan obat yang tepat untuk Anda.

Baca Juga: Pembahasan soal TVRI untuk SMP dan MTs sederajat hari ini, Selasa, 01 September 2020

10, Olahraga

Olahraga memiliki peran yang sangat penting dalam membantu meredakan rasa gugup dan ansietas (kondisi emosional yang tidak menyenangkan).

Olahraga juga memicu hormon endorfin yang dapat meningkatkan rasa senang dan perasaan nyaman.

Aktivitas fisik penting dilakukan secara rutin, dengan frekuensi setidaknya lima kali seminggu dengan durasi 30-60 menit setiap sesinya.***

 

 

Halaman:

Editor: Galih Ferdiansyah

Sumber: dokter


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah