Atasi Diabetes Hingga Kolesterol, Berikut 11 Manfaat Ubi Jalar Bagi Kesehatan

- 10 Oktober 2020, 12:45 WIB
Manfaat ubi jalar bagi kesehatan tubuh
Manfaat ubi jalar bagi kesehatan tubuh /

Ubi jalar memiliki kandungan indeks glikemik yang rendah sehingga sangat berpotensi dalam membantu resistensi insulin pada penderita diabetes.

Selain kandungan tersebut, ubi jalar juga memiliki serat yang bisa membantu mengatasi diabetes.

Baca Juga: Airlangga Bocorkan Dalang Demo Cipta Kerja, Demokrat Sebut Ada Upaya Memfitnah SBY!

Mencegah Tekanan Darah Tinggi

Ubi jalar juga mengandung zat potasium yang sering disebut dengan kalium. Zat ini bermanfaat dalam mencegah tekanan darah tinggi.

Sebagaimana seperti sebuah penelitian yang menunjukkan bahwa mengonsumsi potasium yang tinggi bisa menurunkan risiko hipertensi dan penyakit kardiovaskular.

Mencegah Kekurangan Vitamin A

Kandungan beta karoten juga terdapat pada ubi jalar. Zat beta karoten ini bisa diubah menjadi vitamin A.

Baca Juga: 6 Makanan Sehat Aman Konsumsi Bagi Penderita Penyakit Ginjal

Tak hanya itu, vitamin A juga berfungsi untuk menjaga sistem imun atau kekebalan tubuh.

Halaman:

Editor: Shofia Munawaroh


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x