4 Manfaat Mengkonsumsi Mentimun Rebus, Salah Satunya Melarutkan Batu Ginjal

- 20 Mei 2021, 10:28 WIB
Mentimun rebus memiliki banyak manfaat buat kesehatan tubuh, sehingga baik untuk dikonsumsi secara rutin.
Mentimun rebus memiliki banyak manfaat buat kesehatan tubuh, sehingga baik untuk dikonsumsi secara rutin. /Pixabay/krzys16

RINGTIMES BANYUWANGI – Pasti Anda sudah tidak asing dengan mentimun. Sebab, tanaman mentimun bisa tumbuh subur di Indonesia.

Orang Indonesia biasanya menjadikan mentimun sebagai lalapan makanan seperti ayam panggang, ikan bakar, dan lain sebagainya.

Selain sebagai lalapan, ternyata mentimun mengandung manfaat yang luar biasa buat kesehatan tubuh terutama mentimun yang direbus terlebih dahulu sebelum dimakan.

Baca Juga: 4 Bahan Alami Penurun Asam Urat, Stok Mentimun

Dilansir Ringtimesbanyuwangi.com dari laman Instagram @wawsehat pada 20 Mei 2021, berikut ini adalah beberapa manfaat mengkonsumsi mentimun rebus.

1. Mengeluarkan Racun dalam Tubuh

Dengan mengkonsumsi mentimun rebus, maka racun dalam tubuh akan keluar bersama dengan urin atau keringat.

2. Melarutkan Batu Ginjal

Salah satu cara alami untuk membersihkan dan melarutkan batu ginjal adalah dengan mengkonsumsi mentimun rebus.

Oleh sebab itu, baik bagi Anda untuk rutin mengkonsumsinya agar kesehatan ginjal tetap terjaga.

Halaman:

Editor: Ikfi Rifqi Arumning Tyas


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x