Pemegang KIS dapat Bansos BLT Rp300 Ribu, Cek Data dan Link Penerimanya Disini

- 9 Januari 2021, 15:30 WIB
Cara cek dan link daftar penerima bantuan sosial atau Bansos BLT Rp300 ribu bagi pemegang KIS
Cara cek dan link daftar penerima bantuan sosial atau Bansos BLT Rp300 ribu bagi pemegang KIS /Situs resmi bpjs-kesehatan.go.id

“Saya sudah sampaikan ini pada Pak Menko tapi ini ada Bu Mensos, Januari awal harus tersalurkan karena akan memberikan trigger pada pertumbuhan ekonomi,” kata Presiden Jokowi.

Presiden juga meminta agar jajarannya memastikan bahwa bantuan sosial BLT bagi pemegang KIS ini disalurkan dengan tepat sasaran. Jika diperlukan perbaikan data, pemerintah daerah harus dilibatkan.

Baca Juga: Waspada COVID-19, Gejala dan Masa Inkubasi Virus Corona, Berapa Lama?

Disamping itu, Jokowi ingin masyarakat memanfaatkan bantuan sosial BLT bagi pemegang KIS untuk memanfaatkan dana bantuan untuk membeli kebutuhan pokok dan hal yang lebih berguna lainnya, daripada untuk membeli rokok.

Sebelum menerima bantuan sosial BLT Rp300 ribu, calon penerima bisa melakukan pengecekan terlebih dahulu di link dtks.kemensos.go.id dengan hanya menggunakan ID NIK KTP/ID DTKS dan ID PBI JK / KIS.

Baca Juga: Cek Fakta, Jam Malam dapat Membantu Menghentikan Penyebaran COVID-19

Adapun cara untuk melakukan pengecekan penerima bantuan sosial BLT Rp300 ribu bisa dilakukan bagi para pemegang KIS, meliputi:

1. Klik dan login dtks.kemensos.go.id

Baca Juga: Cek Fakta, Makan di Luar Lebih Baik daripada Makan di Dalam Ruangan Selama COVID-19

2. Pilih ID kepesertaan DTKS yang diinginkan. Ada 3 pilihan yakni NIK, ID DTKS/BDT dan Nomor PBI JK/KIS

Halaman:

Editor: Shofia Munawaroh

Sumber: Fix Indonesia PRMN


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah