Sekjen PBB Khawatir Perang Dingin Terjadi Lagi, AS dan China Harus Perbaiki Hubungan

- 21 September 2021, 15:58 WIB
Antonio Guterres desak AS dan China perbaiki hubungan untuk mencegah perang dingin yang lebih berbahaya.
Antonio Guterres desak AS dan China perbaiki hubungan untuk mencegah perang dingin yang lebih berbahaya. /instagram/@antonioguterres/

Dua tahun sebelumnya, Guterres telah memperingatkan kepada para pemimpin dunia tentang risiko dunai yang terpecah belah menjadi dua, yaitu dengan AS dan China.

Perpecahan ini menyebabkan persaingan dalam hal internet, mata uang, perdagangan, aturan keuangan, dan strategi geopolitik serta militer zero-sum.

Baca Juga: Korea Utara Kecam AS Soal Kapal Selam Nuklir Australia

Guterres mengatakan bahwa persaingan dua srategi geopolitik dan militer akan menimbulkan bahaya, dan memecah belah dunia.

Oleh karena itu, Guterres memperingatkan kedua negara itu, AS dan China untuk memperbaiki hubungan dengan segera.

“Kita harus menghindari perang dingin yang akan berbeda dari yang lalu, dan mungkin lebih berbahaya dan lebih sulit untuk dikelola,” kata Guterres.***

Halaman:

Editor: Shofia Munawaroh

Sumber: India Today


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x